1)Landscape Fotografi
Foto
Landscape adalah jenis foto yang begitu popular seperti halnya foto manusia.
Foto lanskap merupakan foto bentangan alam yang terdiri dari unsur langit,
daratan dan air, sedangkan manusia, hewan, dan tumbuhan hanya sebagai unsur
pendukung dalam foto ini.